Ansar Ahmad Resmikan Ponton Apung di Kecamatan Durai, Setelah Ambruk Beberapa Bulan Lalu
RADIOAZAM.ID - Gubernur Kepri Ansar Ahmad meresmikan dermaga apung di Desa Telaga Tujuh Kecamatan Durai, Minggu (24/11/2024). Peresmian dermaga apung itu setelah pembangunannya selesai dilakukan,...